Miskin Tanpa identitas

‌Kemiskinan merupakan salah satu masalah yang banyak terjadi diberbagai desa.salah satunya di desa Bulakan kec belik lebih tepatnya di rt 01/04.disitu terdapat salah satu warga miskin yg tdk memiliki identitas penduduk apapun, padahal identitas penduduk sangatlah penting untuk pengajuan bantuan atau hal lainnya.beliau adalah ibu tarmini(90th).nenek tua yg sehari 2 bekerja sbg pemulung.menurut penuturan menantu beliau slm ini beliau tdk dpt bantuan apapun dr desa padahal selama ini tinggal sebatang kara hanya mengandalkan penghasilan dr mengumpulkan barang2 bekas. bahkan slh satu warga ada yg sengaja mengumpulkan sampah yg layak guna itu agar sang nenek tidak perlu berjalan jauh.dan setelah terkumpul beberapa Minggu itupun cuma dihargai 60rb.dg penghasilan tsb tentu saja tdk dpt memenuhi kebutuhan sehari2 apalagi jika beliau sakit tentu tdk dpt bekerja. semenjak anak satu2 nya meninggal dunia akibat penyakit lever.otomatis semua kebutuhan di tanggung sendiri.hidup penuh perjuangan sdh biasa nenek tarmini lakukan semenjak suami tercinta berpulang ke rahmatullah beberapa th lalu.semangat hidup tampak terpancar dr wajah keriput sang nenek"pokoke angger sehat asal mlaku ya olih pangan senajan kurang kudu disyukuri."curhat nenek yang saat ini sedang sakit akibat umur yg semakin tua.

Related Posts:

0 Response to "Miskin Tanpa identitas"

Post a Comment